PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN IPA BERBASIS STEAM PADA KONSEP PENGOLAHAN LIMBAH UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KREATIF SISWA
DOI:
https://doi.org/10.55129/jp.v11i2.2129Kata Kunci:
Pembelajaran IPA, Pengolahan Limbah, SiswaAbstrak
Dalam era globalisasi pada saat sekarang ini pendidikan adalah merupakan suatu hal atau sebuah komponen yang sangat penting dan dibutuhkan dalam mengikuti perkembangan jaman. Untuk mengetahui karakteristik Pengembangan Pembelajaran IPA berbasis STEAM pada konsep pengolahan limbah untuk meningkatkan keterampilan berpikir kreatif siswa. Penelitian ini merupakan jenis penelitian dan pengembangan atau Research and Development (R&D). Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah instrumen bukan tes (non tes) yaitu berupa angket (questionnaire). Angket yang digunakan dalam pengumpulan data pada penelitian ini menggunakankuesioner tertutup, dimana jawaban sudah disediakan sehingga responden tinggal memilih pilihan dengan memberi tanda checklist (√) pada kolom nilai/ jawaban.
File Tambahan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2022 Umi Annisa

Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.